Event Aksioma 2025 Sukabumi, KKMTS Surade Raih Juara Umum

Mts Muhammadiyah Surade.
 (Foto : Wahyu H)

Wahyu Humaedi/Hery S

SUKABUMI- Kelompok Kerja Madrasah Tsanawiyah (KKMTS) Surade, Sukabumi raih Juara Umum dalam ajang Kompetisi Seni dan Olahraga Madrasah (Aksioma) tingkat Kabupaten Sukabumi Tahun 2025. Juara tersebut tidak terlepas dari kepemimpinan H Endi Supriadi selaku Kepala Sekolah MTs Muhamadiyah Surade yang mewadahi 26 MTs di wilayah tersebut.

Tahun ini KKMTS wilayah Surade masih bisa meraih juara umum pada Ajang Kompetisi Seni dan Olahraga Madrasah (AKSIOMA) tingkat kabupaten singkat H. Endi Supriadi, Senin (3/2/25).

Saya ucapkan terima kasih kepada semua yang telah meraih juara pada ajang ini, dan kepada seluruh yang telah berjuang, dengan penuh semangat khusus hingga diraihnya juara dalam event Aksioma 2025. 

Lanjutnya, diterangkan Endi, kegiatan ini  mendapat tanggapan positif dari pihak KKMTS tingkat Kabupaten Sukabumi.

Untuk itu, kami juga menyampaikan rasa terima kasih kepada pihak Kemenag, mudir Ponpes assalam, rekan panitia, Ketua KKMTS Kecamatan, para Kepala MTs, peserta, sekaligus semua komponen yang telah mensupport dan gerlibat langsung hibgga suksesnya gelaran kegiatan aksioma ini, Tuturnya. 

 


Kami berharap, penyelenggaraan kedepan bisa lebih baik lagi, juga kepada para juara bisa mengibarkan dan mengharumkan nama baik Sukabumi, jelasnya.

Sementara itu, Kasie Penmad Kementerian Agama Kabupaten Sukabumi, H. Maman Hidayat, menyampaikan kegiatan ini merupakan kompetisi yang berjenjang. Kegiatan itu setelah sebelumnya dilaksanakan di masing masing tingkat Kecamatan di Kabupaten Sukabumi, singkatnya. 

Diketahui, KKMTS Kabupaten Sukabumi Wawan Setiawan., MPd,.MM
MATANUSA

Teman setia menemani anda ,dalam menyuguhkan informasi berita pembangunan di Indonesia.

Lebih baru Lebih lama